EXPO Lowongan Kerja 2022

Lowongan Kerja 2022, Seleksi CPNS 2022, Lowongan Kerja CPNS, Lowongan Kerja BUMN, Lowongan Kerja Bank

Expo CPNS BUMN

Lowongan Kerja PT PLN (Persero) - Rekrutmen Umum SMA/SMK - September 2016



Info Penerimaan CASN 2016 - Berawal di akhir abad ke 19, perkembangan ketenagalistrikan di Indonesia mulai ditingkatkan saat beberapa perusahaan asal Belanda yang bergerak di bidang pabrik gula dan pabrik teh mendirikan pembangkit listrik untuk keperluan sendiri.
Antara tahun 1942-1945 terjadi peralihan pengelolaan perusahaan- perusahaan Belanda tersebut oleh Jepang, setelah Belanda menyerah kepada pasukan tentara Jepang di awal Perang Dunia II.
Lowongan Kerja September 2016 PT PLN (Persero) - Proses peralihan kekuasaan kembali terjadi di akhir Perang Dunia II pada Agustus 1945, saat Jepang menyerah kepada Sekutu. Kesempatan ini dimanfaatkan oleh para pemuda dan buruh listrik melalui delegasi Buruh/Pegawai Listrik dan Gas yang bersama-sama dengan Pimpinan KNI Pusat berinisiatif menghadap Presiden Soekarno untuk menyerahkan perusahaan-perusahaan tersebut kepada Pemerintah Republik Indonesia. Pada 27 Oktober 1945, Presiden Soekarno membentuk Jawatan Listrik dan Gas di bawah Departemen Pekerjaan Umum dan Tenaga dengan kapasitas pembangkit tenaga listrik sebesar 157,5 MW.
Info Loker September 2016 PT PLN (Persero) - Pada tanggal 1 Januari 1961, Jawatan Listrik dan Gas diubah menjadi BPU-PLN (Badan Pimpinan Umum Perusahaan Listrik Negara) yang bergerak di bidang listrik, gas dan kokas yang dibubarkan pada tanggal 1 Januari 1965. Pada saat yang sama, 2 (dua) perusahaan negara yaitu Perusahaan Listrik Negara (PLN) sebagai pengelola tenaga listrik milik negara dan Perusahaan Gas Negara (PGN) sebagai pengelola gas diresmikan.

Lowongan Kerja BUMN PT PLN (Persero)
Rekrutmen Umum Tingkat SMA/SMK - September 2016

PT PLN (Persero) Seluruh Indonesia membuka kesempatan kepada putra-putri terbaik Indonesia dengan integritas serta komitmen tinggi untuk bergabung dan berkarir bersama kami dengan mengisi Lowongan Kerja 2016 Terbaru pada posisi sebagai berikut :

Persyaratan umum pelamar :
  • Status belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani Diklat Prajabatan;
  • Kelahiran tahun 1996 dan setelahnya;
  • Lulus dan memiliki ijazah SMA / SMK;
  • Sudah berusia 17 tahun pada Juli 2016;
  • Sehat Jasmani & Rohani;
  • Nilai rata-rata ujian akhir sekolah adalah minimal 65 dengan skala 100.

Tata Cara Pengajuan Lamaran : 
  • Melakukan pendaftaran melalui website rekrutmen.pln.co.id. Waktu Pendaftaran : 13 – 23 September 2016
  • Pelamar menyiapkan berkas akta kelahiran, ijazah, nilai Ujian Akhir Sekolah dalam bentuk softcopy dengan format pdf untuk kemudian di-upload sesuai pada saat pendaftaran di website.
Pengumuman dan Persyaratan selengkapnya dapat dilihat di alamat website masing-masing sesuai lokasi rekrutmen pada kategori lokasi Pengumuman Rekrutmen berikut ini :
NO
LOKASI REKRUTMEN
ALAMAT WEBSITE
1
SUMATERA UTARA (Medan) http://www.pln.co.id/sumut
2
SUMATERA BARAT (Padang) http://www.pln.co.id/sumbar
3
RIAU & KEPRI (Pekanbaru) http://www.pln.co.id/riau
4
SUMSEL, JAMBI, BENGKULU (Palembang) http://www.pln.co.id/s2jb
5
DKI JAKARTA http://www.pln.co.id/disjaya
6
JAWA BARAT (Bandung) http://www.pln.co.id/disjabar
7
JAWA TENGAH - DIY http://www.pln.co.id/disjateng
8
JAWA TIMUR http://www.pln.co.id/disjatim
9
BALI http://www.pln.co.id/disbali
10
NUSA TENGGARA BARAT http://www.pln.co.id/ntb
11
NUSA TENGGARA TIMUR (Kupang dan Ende) http://www.pln.co.id/ntt
12
SULAWESI SELATAN, TENGGARA, BARAT http://www.pln.co.id/sulselrabar
13
MALUKU DAN MALUKU UTARA http://www.pln.co.id/maluku
14
PAPUA DAN PAPUA BARAT http://www.pln.co.id/papua

Tahapan Seleksi (dari seleksi administrasi hingga wawancara) akan dilaksanakan sesuai Lokasi diatas.

Catatan :
  • Selama proses seleksi, apabila terdapat ketidaksesuaian data, peserta dinyatakan GUGUR.
  • Pelamar tidak dapat melamar ke jenjang yang tidak sesuai dengan ijazah yang dimiliki.
  • Panggilan peserta, kelulusan tiap tahapan tes dan lokasi tes hanya akan diumumkan melalui website PLN di www.pln.co.id/ atau Website UI www.cdc.eng.ui.ac.id facebook : PLN Wilayah Sumatera Selatan, Jambi dan Bengkulu dan twitter @rekrutmenws2jb
Tahapan Seleksi Meliputi:
  • Seleksi Administrasi
  • Tes Kebugaran (Endurance)
  • Tes Akademik
  • Tes Psikologi
  • Tes Kesehatan
  • Wawancara
  • Diklat Prajabatan
*Urutan tahapan seleksi dapat berubah sesuai kebutuhan PT PLN (Persero)

Informasi lebih lanjut, silakan lihat sumber resmi berikut ini :
Lowongan Kerja BUMN
NB : Hanya kandidat yang mendekati dan memenuhi syarat diatas yang akan dipanggil dan akan mengikuti proses rekrutmen ini. Semoga Anda mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan keinginan Anda.

Info CPNS 2020 dan Lowongan Kerja 2020 Terkait :

Jika anda merasa informasi yang kami berikan bermanfaat, mohon dukungannya dengan memberikan 1+ pada , 1 Like pada Facebook, dan 1 Follow pada Twitter untuk melanjutkan ke Info Loker 2020.
Share this vacancy :

Next Job
« Prev Job
Previous Job
Next Job »

PERMALINK :
Anda sedang membaca Lowongan Kerja 2020 dan Informasi Penerimaan CPNS 2020 dari EXPO Lowongan Kerja 2020. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari EXPO BUMN CPNS 2020 tersebut kepada teman dan kerabat anda untuk menuai kebaikan lebih dan dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat link : https://expocpnsbumn.blogspot.co.id/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami.
Kami bukan Lembaga Penyalur Tenaga Kerja. Kami adalah Lembaga Penyedia Informasi Lowongan Kerja dan membantu menyebarkan informasi Lowongan Kerja yang Valid & Terpercaya.