EXPO Lowongan Kerja 2022

Lowongan Kerja 2022, Seleksi CPNS 2022, Lowongan Kerja CPNS, Lowongan Kerja BUMN, Lowongan Kerja Bank

Expo CPNS BUMN

Lowongan Kerja PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk - SMA, SMK, D3, S1, Semua Jurusan - Februari 2015



PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk. adalah bank yang berkantor pusat di Jakarta, dan merupakan bank terbesar di Indonesia dalam hal aset, pinjaman, dan deposit. Bank ini berdiri pada tanggal 2 Oktober 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo), digabungkan ke dalam Bank Mandiri.
Bank Mandiri dibentuk pada 2 Oktober 1998, dan empat bank asalnya efektif mulai beroperasi sebagai bank gabungan pada pertengahan tahun 1999.
Setelah selesainya proses merger, Bank Mandiri kemudian memulai proses konsolidasi, termasuk pengurangan cabang dan pegawai. Selanjutnya diikuti dengan peluncuran single brand di seluruh jaringan melalui iklan dan promosi.
Salah satu pencapaian penting adalah penggantian secara menyeluruh platform teknologi. Bank Mandiri mewarisi sembilan sistem perbankan dari keempat ‘’’legacy banks’’’. Setelah investasi awal untuk konsolidasi sistem yang berbeda tersebut, Bank Mandiri mulai melaksanakan program penggantian platform yang berlangsung selama tiga tahun, dimana program pengganti tersebut difokuskan untuk meningkatkan kemampuan penetrasi di segmen ‘’’retail banking’’’.
Pada saat ini, infrastruktur teknologi informasi Bank Mandiri sudah mampu melakukan pengembangan ‘’’e-channel’’’ & produk retail dengan ‘’’Time to Market’’’ yang lebih baik.
Dalam proses penggabungan dan pengorganisasian ulang tersebut, jumlah cabang Bank Mandiri dikurangi sebanyak 194 buah dan karyawannya berkurang dari 26.600 menjadi 17.620. Direktur Utamanya yang pertama adalah Robby Djohan. Kemudian pada Mei 2000, posisi Djohan digantikan ECW Neloe. Neloe menjabat selama lima tahun, sebelum digantikan Agus Martowardojo sebagai Direktur Utama sejak Mei 2005. Neloe menghadapi dugaan keterlibatan pada kasus korupsi di bank tersebut.
Pada Maret 2005, Bank Mandiri mempunyai 829 cabang yang tersebar di sepanjang Indonesia dan enam cabang di luar negeri. Selain itu, Bank Mandiri mempunyai sekitar 2.500 ATM dan tiga anak perusahaan utama yaitu Bank Syariah Mandiri, Mandiri Sekuritas, dan AXA Mandiri.

Lowongan Kerja PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk
SMA, SMK, D3, S1, Semua Jurusan - Februari 2015

PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk memberikan kesempatan kepada putra-putri terbaik Indonesia dengan integritas serta komitmen tinggi untuk bergabung dan berkarir bersama kami dengan mengisi posisi sebagai berikut :

Kriya Mandiri-Frontliner
(Bandung, Purwakarta, Cikampek, Karawang, Sukabumi)

Tanggung jawab kerja :
  1. Bank Mandiri memberikan kesempatan kepada lulusan Perguruan Tinggi mengikuti program belajar bekerja terpadu (magang) di Bank Mandiri melalui program Kriya Mandiri. Melalui program ini, Bank Mandiri akan mempersiapkan Anda masuk dunia kerja dengan bekal pengalaman yang memadai.
  2. Periode program ini adalah 1 tahun. Jika berhasil dalam peride program tersebut, Anda akan diberikan insentif prestasi.


Persyaratan Kerja :
  • Pria/Wanita
  • Lulusan SMU / SMK (Nilai rapor rata - rata kelas 3 minimum 6.5)
  • D1 - S1 (minimum IPK 2.5)
  • Usia minimum 18.00 sampai 24.00 Tahun
  • Berpenampilan Menarik
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya



Jika Anda memenuhi kualifikasi pakerjaan dan berminat untuk melamar perkerjaan ini, silakan kirimkan lamaran Anda melalui website resmi perekrutan online via http://www.bankmandiri.co.id/article/banner_career.asp dengan klik Lowongan Kerja untuk Fresh Graduate disisi kanan halaman website, kemudian ikuti alurnya.

Untuk informasi lebih lanjut, silakan lihat sumber resmi dari PT Bank Mandiri (PERSERO) Tbk di link dibawah halaman ini.

Pengajuan lamaran paling lambat tanggal 19 Februari 2015

Hanya kandidat yang mendekati dan memenuhi syarat diatas yang akan dipanggil dan akan mengikuti proses rekrutmen ini. Semoga Anda mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan keinginan Anda.

Sumber lowongan resmi silakan Klik Sumber
NB : Hanya kandidat yang mendekati dan memenuhi syarat diatas yang akan dipanggil dan akan mengikuti proses rekrutmen ini. Semoga Anda mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan keinginan Anda.

Info CPNS 2020 dan Lowongan Kerja 2020 Terkait :

Jika anda merasa informasi yang kami berikan bermanfaat, mohon dukungannya dengan memberikan 1+ pada , 1 Like pada Facebook, dan 1 Follow pada Twitter untuk melanjutkan ke Info Loker 2020.
Share this vacancy :

Next Job
« Prev Job
Previous Job
Next Job »

PERMALINK :
Anda sedang membaca Lowongan Kerja 2020 dan Informasi Penerimaan CPNS 2020 dari EXPO Lowongan Kerja 2020. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari EXPO BUMN CPNS 2020 tersebut kepada teman dan kerabat anda untuk menuai kebaikan lebih dan dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat link : https://expocpnsbumn.blogspot.co.id/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami.
Kami bukan Lembaga Penyalur Tenaga Kerja. Kami adalah Lembaga Penyedia Informasi Lowongan Kerja dan membantu menyebarkan informasi Lowongan Kerja yang Valid & Terpercaya.