Lowongan Kerja 2020 - RS Universitas Hasanuddin adalah rumah sakit swasta kelas B. Rumah sakit ini mampu memberikan pelayanan kedokteran spesialis dan subspesialis terbatas. Rumah sakit ini juga menampung pelayanan rujukan dari rumah sakit kabupaten.
Info Penerimaan CPNS 2020 - RS Pendidikan Universitas Hasanuddin (Unhas), dilengkapi Cancer Center. Tak hanya itu, tenaga dokter dan fasilitas kedokterannya, modern. Dalam memberi pelayanan terbaiknya, RS Pendidikan Unhas saling melengkapi dengan RS Wahidin Sudirohusodo (RSWS). Tujuan dari RS Unhas ini yakni untuk menciptakan sumber daya manusia yang andal dan tulus dalam mengintegrasikan pendidikan, penelitian dan pemeliharaan kesehatan. Serta terwujudnya upaya pemeliharaan kesehatan.
Loker 2020 - Visinya yakni menjadi pelopor terpercaya dalam memadukan pendidikan, penelitian, dan pemeliharaan kesehatan yang bertaraf internasional. Sedangkan misinya adalah menciptakan tenaga profesional yang berstandar internasional dalam pendidikan, penelitian dan pemeliharaan kesehatan. Juga menciptakan lingkungan akademik yang optimal,memelopori inovasi pemeliharaan kesehatan melalui penelitian unggulan dan perbaikan mutu pelayanan berkesinambungan.
Rumah Sakit Universitas Hasanuddin membuka kesempatan bagi Putra/Putri Indonesia terbaik untuk bergabung dan berkembang bersama menjadi pegawai Rumah Sakit Universitas Hasanuddin kualifikasi sebagai berikut :
Sumber